Cara Mengetahui Orang Yang Melihat Profil Facebook Kita

Bagaimanakah cara mengetahui siapa saja yang diam diam melihat profil facebook kita? tentunya sangat menyenangkan bila itu dapat kita lakukan, jangan khawatir, kita bisa kok mengetahui orang yang paling sering melihat profil facebook kita tanpa aplikasi, namun cukup dengan sedikit trik saja!
Caranya adalah sebagai berikut :
1. Login ke akun facebook kamu
2. Kemudian buka profil facebook kamu
3. Setelah profil facebook kamu terbuka, klik kanan kemudian pilih "View Page Source"
gambar cara mengetahui orang yang baru saja melihat facebook kita
4. Lalu cari kata berikut "InitialChatFriendsList", supaya cepat, gunakan fitur pencarian, caranya tekan secara bersamaan tombol di keyboard "CTRL +F " kemudian ketik InitialChatFriendsList dan akhiri dengan menekan tombol Enter
InitialChatFriendsList
5. Akan terlihat banyak ID( berupa deretan angka-angka), silahkan copy salah satu Id tersebut, kemudian paste di addressbar, misal http://facebook.com/1000006924361053
facebook id

6. Selesai sudah, tinggal melihat hasilnya

Yang perlu kami ingatkan adalah, jangan mudah percaya dengan aplikasi yang ditujukan untuk mengetahui orang yang sering melihat facebook kita, karena bisa saja aplikasi tersebut adalah aplikasi jahat yang justru akun facebook anda malah akan kena hack. contoh aplikasi sejenis ini yang digembor-gemborkan para blogger dan sekarang sudah di banned facebook adalah "apps.facebook.com/mytopfans"
Jadi, waspadalah, jika kamu menemukan aplikasi sejenis ini.
Untuk sementara ini, cara ini hanya dapat digunakan lewat komputer/laptop, cara mengetahui orang yang melihat profil fb kita via hp belum tersedia untuk saat ini, jika ada update terbaru insyaallah akan saya update artikel ini.
Cara Mengetahui Orang Yang Melihat Profil Facebook Kita Cara Mengetahui Orang Yang Melihat Profil Facebook Kita Reviewed by John Michael on 2:50 AM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.